Emporio.my.id- Yuks berikan ucapan selamat bagi TNI AL yang sudah menjaga perbatasan laut Indonesia. (Antara) TANGGAL 5 Desember setiap tahun menjadi momen penting bagi bangsa Indonesia untuk memperingati Hari Armada Republik Indonesia. Hari ini menjadi simbol penghargaan kepada TNI Angkatan Laut (AL) yang berperan besar dalam menjaga kedaulatan negara di perairan Nusantara. Sebagai negara kepulauan, Indonesia […]