Nasional

Kakek Gaza Khaled Nabhan yang Viral di Media Sosial Tewas Diserang Israel

Emporio.my.id- Khaled Nabhan dan cucunya, Reem.(Instagram Awni Ashtiwi) KAKEK Gaza, Syeikh Khaled Nabhan, yang dikenal dengan sebutan Abu Diaa dan frasa populernya di media sosial yaitu jiwa dari jiwaku (soul of my soul), tewas dalam serangan udara Israel, Senin (16/12).  Serangan itu menargetkan kamp pengungsi Nuseirat di Gaza tengah, menurut Pusat Media Palestina. Abu Diaa […]